Sabtu, 27 April 2013

5 Film Korea yang Paling Mengharukan

1. MY MOM a.k.a Long Visit




Profile

Movie: A Long Visit / Woman's Mother (literal title)
Revised romanization: Chinjung Eomma
Hangul: 친정엄마
Director: Yoo Sung-Yup
Writer: Jang Hye-Sun, Ko Hye-Jeong, Yoo Sung-Yup, Yoo Young-A
Producer:
Cinematographer:
Release Date: April 22, 2010
Runtime: 107 min.
Genre: Drama / Mother & Daughter / Women
Distributor: SidusFNH
Language: Korean
Country: South Korea


Ibunda Ji-suk (Kim Hae-Suk) selalu bangga pada Ji-suk ( Park Jin-Hee) dan selalu berkorban apapun untuknya.

Dia sangat menyayangi ibunya, tetapi ibunya selalu memerlakukan Ji-suk seperti anak bayi meskipun ia sudah menikah dan menjadi seorang ibu.
Tetapi suatu hari, Ji-suk membuat surprise mengunjungi ibunya didesa dan membawanya pergi bertamasya.
Kalian akan merasakan betapa kasih sayang seorang ibu tersebut amat dalam. Sehingga kalian bisa larut kedalam film tersebut.
Berbagai konflik dan perasaan berhasil dimasukkan kedalam film ini. Sang sudtradara berhasih mencampuradukkan perasaan orang-orang yang menonton film ini.

2. Wedding Dress

Wedding Dress-p1.jpg


Profile

Movie: Wedding Dress
Revised romanization: Wedingdeureseu
Hangul: 웨딩드레스 / 웨딩 드레스
Director: Kwon Hyeong-Jin
Writer: Yoo Young-A, Park Yong-Jib
Producer: Han Kyul
Cinematographer: Baek Dong-Hyun
Release Date: January 14, 2010
Runtime: 109 min.
Genre: Drama / Mother & Daughter / Illness / Tearjerker
Distributor: SidusFNH
Language: Korean
Country: South Korea

Seorang single mother Ko-woon (Soo Yoon-A) didiagnosis terkena penyakit kanker. Lalu ia merawat anaknya dengan kesedihan
mengetahui kenyataan. Tetapi ia tetap semangat membesarkan anaknya yang berumur 9 tahun( Kim Hyang-Gi).
Anaknya yang imut sangat senang bila ibunya selalu berada didekatnya. Apalagi bila seharian bermain dengannya.
Ko-woon adalah seorang perancang gaun pengantin yang sibuk, sehingga ia jarang meluangkan waktu untuk anaknya.

3. Harmony

Harmony-p1.jpg


Profile

Movie: Harmony
Revised romanization: Hamoni
Hangul: 하모니
Director: Kang Dae-Kyu
Writer: Lee Seung-Yeon, Yoon Je-Gyun, Kim Whee
Producer: Kim Nam-Su, Yoon Je-Gyun, Jae-Won Jeong
Cinematographer: Kim Yeong-Ho
Release Date: January 28, 2010
Runtime: 115 min.
Genre: Drama / Prison / Tearjerker / Music / Women / Mother & Daughter
Distributor: CJ Entertainment
Language: Korean
Country: South Korea

Moon Ok (Na Moon-Hee) adalah seorang profesor musik saat di universitas. Namun ia memasuki jeruji besi karena melakukan pembunuhan disebabkan oleh perbuaan suami dan ibu mertuanya. Didalam penjara ia bertemu dengan wanita muda bernama Jeong-hye (Kin Yunjin) yang membunuh suaminya kekerasan yang telah dilakukan sang suami. Pada masa penahanannya, Jeong-hye sedang hamil dan si bayi terlahir didalam penjara. Sekarang, 18 bulan kemudian, Jeong menjadi konduktor paduan suara di sel.
Para polisi yang bertugas menjaga penjara tersentuh oleh musik yang diproduseri oleh grub paduan suara tersebut. "Harmony" menampilkan set drama seorang yang unik dalam kehidupan penjara wanita.
Film ini amat menyentuh bagi kaum perempuan. Kalian harus menonton ini!


4.My Girl and I

Mygirlandi2.jpg


Profile

Movie: My Girl and I
Revised romanization: Parangjuuibo
Hangul: 파랑주의보
Director: Jeon Yun-Su
Writer: Hwang Sung-Goo, Jeon Yun-Su, Jang Moon-Il
Producer: Jeong Hun-Tak
Cinematographer: Park Hee-Ju
Release Date: December 22, 2005
Runtime: 95 min
Studio: IFilm Co., Ltd.
Distributor: iLove Cinema
Language: Korean
Country: South Korea
Plot

A simple teenager Su-ho and the pretty and popular Su-Eun start dating. Their young love is the object of much jealousy from all the other students, but for Su-ho and Su-Eun, their love just seems splendid and eternal. Until Su-ho finds out something tragic about the girl he loves... "My Girl and I" is the remake of the Japanese box-office hit "Crying Out Love from the Centre of the World".

Seorang pemuda biasa Su-Ho dan Su-Eun, seorang yang amat cantik dan populer disekolahnya berkencan. Cinta mereka membuat banyak anak disekolah cemburu, tetapi untuk Su-Ho dan Su-Eun, Cinta mereka seakan abadi. sampai suatu saat  Su-ho menemukan sesuatu yang tragis mengenai SU-Eun.
"My Girl and I" adalah remake dari film box office Jepang "Crying Out Love from the Centre of the World"

5. Sad Movie

Sadmovieposter.jpg



Profile

Movie: Sad Movie
Revised romanization: Saedu Mubi
Hangul: 새드무비
Director: Kwon Jong-Kwan
Writer: Hwang Sung-Goo
Producer: Kang Min-Gyu, Shin Bo-Kyeong, Park Sung-Hoon
Cinematographer: Kim Byeong-Seo
Release Date: October 20, 2005
Runtime: 108 minutes
Genre: Melodrama / Romance / Tearjerker
Studio: IFilm Co., Ltd.
Distributor: ILove Cinema, Lotte Entertainment
Language: Korean
Country: South Korea
Plot



Film ini adalah tentang delapan orang menghadapi perpisahan paling cemerlang dalam hidup mereka. Seorang pemadam kebakaran (Jung Woo-Sung), mencoba untuk mengusulkan kepada kekasihnya (Lim Soo-Jung), tapi ia merindukan kesempatan setiap kali. Sementara itu, ia menjadi cemas ketika mendengar sirene. Suk Hyun-(Son Tae-Young) bermaksud untuk putus dengan kekasih nya pengangguran, Ha-Suk (Cha Tae-Hyun), dan ia mulai sebuah lembaga yang membantu pecinta lainnya putus. Joo-Young (Yum Jung-Ah) adalah marah pada masalah anaknya di sekolah, tapi dia menyadari bahwa dia memiliki sedikit waktu untuk menghabiskan waktu dengan dia. Soo-Eun (Shin Min-A), dengan gangguan pendengaran dan luka bakar di wajahnya, jatuh cinta untuk pertama kalinya, tapi dia tidak memiliki keberanian untuk keluar di hadapannya.


Categories: ,

0 komentar:

Posting Komentar